EFISIENSI PENGAMBILAN DATA PENJUALAN PRODUK PADA SAP HYBRIS MELALUI IMPLEMENTASI ROBOTIC PROCESS AUTOMATION (RPA) DI PT PQRS

Authors

  • Sasmito Budi Utomo Politeknik Astra
  • Alifya Nika Gusma
  • Muhammad Tessar Radiputro

DOI:

https://doi.org/10.52453/t.v15i2.446

Keywords:

efisiensi, data penjualan, implementasi, RPA, ERP, SAP Hybris., efficiency, sales data, implementation, RPA, ERP, SAP Hybris

Abstract

PT PQRS merupakan salah satu dealer resmi mobil Toyota di Indonesia. PQRS melakukan pemasaran dan penjualan secara digital melalui platform digital PQRS Digiroom. Pemasaran digital pada PQRS Digiroom sumber data yang digunakan untuk membuat kontennya berasal dari data penjualan (paid order) produk pada ERP SAP Hybris. Produk terbagi menjadi tiga kategori yaitu mobil baru, paket servis, dan aksesoris mobil. Kondisi saat ini admin SAP Hybris mengambil data penjualan produk dalam waktu
sebulan sekali secara manual dan membutuhkan waktu rata-rata 120 menit. Masalah pengambilan data yang relatif lama ini menjadi inisiatif untuk melakukan perbaikan proses pekerjaan pengambilan data agar lebih efisien. Tujuan penelitian ini adalah melakukan efisiensi dengan otomatisasi pengambilan data penjualan produk pada ERP SAP Hybris. Otomatisasi pengambilan data dilakukan dengan metode Robotic Process
Automation (RPA). Penelitian ini menunjukkan bahwa otomatisasi pengambilan data penjualan melalui implementasi RPA berhasil dilakukan efisiensi dalam waktu rata-rata 62 menit atau berkurang 48% dari waktu sebelumnya.

References

Auto2000 (2024), Tentang Auto2000. Diakses 12 Februari 2024 dari https://auto2000.co.id/

Atmaja, A.T., Santoso, D., dan Ninghardjanti, P. (2018). Penerapan Sistem Otomatisasi Administrasi untuk Meningkatkan Efektivitas dan Efisiensi Kerja di Bidang Pendapatan Dinas Perdagangan Kota Surakarta. Jurnal Informasi dan Komunikasi Administrasi Perkantoran, Volume 2, No 2, Februari 2018. e-ISSN 2614-0349.

Febrianto, A.S., Nurwaqiah, P. (2023). Pemanfaatan Sistem Otomatisasi Kantor dalam Menunjang Efektivitas Kinerja Karyawan Pada PT Kereta Api Indonesia Persero. Jurnal Ilmiah Manajemen: Coopetition, Vol. 14. No.2, 2023, hal.: 267-273, E-ISSN: 2615-4978.

Yusuf, R., Hendrayati, H., Wibowo, L.A., Hadiaty, F. (2020). Sistem Otomatisasi Kantor di Perusahaan Y Era Revolusi Industri 4.0. Jurnal E-Bis(Ekonomi-Bisnis), Politeknik Dharma Patria, Vol. 4 No. 1 (2020), hal.: 1-11, -ISSN : 2622-3368.

Susanto, T., Ramdhani, H., Gunawan, Y., Putra, M.H.E. (2022). Implementasi Robotic Process Automation untuk Proses Rekrutmen Mahasiswa Magang. Jurnal Teknologi Informasi dan Ilmu Komputer (JTIIK), Akreditasi KEMENRISTEKDIKTI, No. 36/E/KPT/2019, DOI: 10.25126/jtiik.202295508, Vol.9, No. 6, Desember 2022, hal.: 1261-1272 e-ISSN: 2528-65791261.

Alvindi, V., Dewi, F.K.S., Julianto, E. (2022). Pembangunan Robotic Process Automation pada Sistem AOL (Studi Kasus: Astra Credit Companies). Jurnal Informatika Universitas Atma Jaya Yogyakarta, Volume 3, Nomor 1, Mei 2022, hal.: 1-8.

Puryono, D.A., Sa’roni, I,. (2022). Penerapan Robotic Process Automation (RPA) Untuk Otomatisasi Proses Penilaian Pada Aplikasi Raport Digital Raudhatul Athfal. Jurnal Informatika dan Rekayasa Perangkat Lunak, Vol. 4, No. 2, September 2022, hal.: 106-112, ISSN 2656-2855, e-ISSN 2685-5518.

Binus University (2020). Robotic Process Automation (RPA). Diakses 16 Juli 2024 dari https://sis.binus.ac.id/2020/08/10/robotic-process-automation-rpa/

A. Dennis, B. H. Wixom dan D. Tegarden (2015). System Analysis and Desaign An Object- Oriented Approach with UML 5th Edition. America: John Wiley & Sons, Inc, 2015

Tripathi, A.M. (2018). Learning Robotic Process Automation. Birmingham: Pack Publishing Ltd.

Fernando, D., Harsiti. (2019). Studi Literatur: Robotic Process Automation. Jurnal Sistem Informasi (JSiI), Vol. 6, No.1, Maret 2019, hal.: 6-11.

Aslani, Omid. (2020). RPA vs BPA: What’s the Difference?. Diakses 13 Juni 2024 dari https://www.tungstenautomation.com/learn/blog/rpa-vs-bpa.

Footen, John dan Joey Faust. (2008). The Service-Oriented Media Enterprise: SOA, BPM, and Web Services in Professional Media Systems, Focal Press, Oxford USA.

Enrique, J.G., Ramirez, A.J., Mayo F, .J.D. dan Garcia, J.A.G. (2020). Robotic Process Automation: A Scientific and Industrial Systematic Mapping Study. IEEE Access, DOI: 10.1109/ACCESS.2020.2974934, Volume 8 2020, hal.: 39113-39129, 18 February 2020.

Ghosh, G. (2018). Automation with RPA (Robotic Process Automation. International Journal of Computer Sciences and Engineering Vol. 6 (8), Aug 2018, E-ISSN: 2347-2693, hal.: 475-477, 31 Agustus 2018.

A. Hidayat (2018), “Simple Random Sampling: Pengertian, Jenis, Cara dan Contohnya”, Statistikian, 2018.

Published

2024-12-23

How to Cite

Sasmito Budi Utomo, Nika Gusma, A., & Tessar Radiputro, M. (2024). EFISIENSI PENGAMBILAN DATA PENJUALAN PRODUK PADA SAP HYBRIS MELALUI IMPLEMENTASI ROBOTIC PROCESS AUTOMATION (RPA) DI PT PQRS. Technologic, 15(2). https://doi.org/10.52453/t.v15i2.446

Issue

Section

Table of Contents